Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy A3 2019 Terbaru

Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy A3 2019 Terbaru - Sudah tidak perlu ditanyakan lagi, produk-produk dari Samsung selalu menjadi first look di kelasnya. Ibarat etalase, jika Samsung dipajang bersamaan dengan yang lain mau tak mau dia tetap menarik perhatian. Meski sebenarnya, dilihat dari materi dan spesifikasi secara netral, brand tidak menentukan perbedaan. Lalu, apa yang membuat Samsung begitu menarik? Selain promosinya begitu gencar, desain juga teknologi smartphone dari Samsung selalu baru. Apalagi brand ini termasuk rajin upgrading produk di tiap serinya, agar gadget-gadget yang diluncurkan tetap sesuai pasar. Salah satu produk yang baru saja diupgrade Samsung adalah spesifikasi dan harga Samsung Galaxy A3 dengan versi terbaru Samsung Galaxy A3 (2016).
Samsung Galaxy A3 2016

Kira-kira, apa saja perbedaan gadget ini dengan seri sebelumnya hingga Samsung merasa meluncurkan versi upgrade secara resmi? Bila disandingkan dan diperbandingkan secara netral dari spesifikasi juga amunisi antara Samsung Galaxy A3 dengan Samsung Galaxy A3 2016, terdapat kekurangan dan kelebihan tersendiri. Versi upgrade lebih baik dari sisi tertentu, namun disisi lain ada pula beberapa kekurangan. Jika Anda penasaran, mari ikuti uraian lengkap perbandingan spesifikasi dan harga Samsung Galaxy A3 dengan a3 2016 dalam artikel ini yang kami rangkum dari berbagai sumber terpercaya seperti tabloidpulsa.co.id, gsmarena.com. dll. 

Samsung Galaxy A3 (2016) merupakan penerus dari Galaxy A3 yang diluncurkan tahun lalu. Harga Samsung Galaxy A3 (2016) ini akan menjadi Andalan baru Samsung mobile untuk kelas menengah kebawah dan diperkirakan akan masuk ke Indonesia pada awal tahun 2016. Samsung Galaxy A3 (2016) ini dibekali dengan fitur-fitur yang lebih baik dibandingkan dengan pendahulunya.

Spesifikasi Samsung Galaxy A3 baru (2016)

Untuk dapat menilai kualitas barang apapun, bukan hanya masalah gadget, tetap harus diperhatikan dulu spesifikasi atau kemampuan yang bisa dia lakukan. Bahkan, dalam dunia kerja persaingan juga ditentukan oleh spesifikasi, karena banyaknya kandidat kemampuan disimbolkan dalam sertifikat atau tulisan-tulisan tertentu yang dianggap mampu merepresentasikan dirinya. Kalau kembali pada soal gadget, spesifikasi diwakilkan alam hitungan-hitungan angka tertentu dalam tiap komponennya. Lalu, apakah sajakah spesifikasi yang disematkan dalam tubuh dan harga Samsung Galaxy A3 edisi 2016?

Secara ringkas, Spesifikasi Samsung Galaxy A3 dibekali dengan tampilan layar 4.7 inchi beresolusi 720 x 1020 pixels. Dari dapur kerjanya dipasangkan CPU Quadcore berukuran 1.5 Ghz sehingga membuat smartphone ini patut dipertimbangkan kinerjanya. Lalu, bagaimana dengan kapasitas kamera, memori internal, kekuatan baterai, dan kemampuan multimedia yang dimiliki oleh harga Samsung Galaxy A3 ini? Berikut poin-poin rinci spesifikasi Samsung Galaxy A3 edisi 2016:

1. Layar lega
Dari harga Samsung Galaxy A3 edisi 2016, ternyata smartphone ini tetap mengusung layar cukup lebar sebagai tampilannya. Buktinya gadget ini dibekali dengan layar seluas 4.7 inchi. Namun dari segi resolusi layar, tampaknya Anda harus puas dengan kemampuan HD rata-rata, tak ada yang istimewa dengan resolusi 720 x 1280 pixels dan dimensi warna mencapai 16 juta. Banyak gadget lain di bawah kelas Samsung Galaxy A3 dibekali dengan layar beresolusi sama dengan gadget ini. 

2. Body menawan
Jika dipegang, ternyata handling Samsung galaxy a3 edisi 2016 cukup cantik juga. Dengan dimensi 134.5 x 65.2 x 7.3 mm, smartphone ini cukup ramping, lebar, namun tetap trendi dipakai. Tampilan ini selaras dengan harga Samsung Galaxy A3 yang masuk smartphone kelas menengah. Bodynya tampak slim, namun kuat, apalagi didukung dengan desain penataan layar yang menyatu dengan bagian sisi rangka yang tampak futuristik. Tampak sekali Galaxy A3 didesain untuk menunjukkan kesan mewah juga modern smartphone. 

3. Kemampuan kantong simpan memory
Masuk dalam kategori kelas menengah, layak bila harga Samsung Galaxy A3 edisi 2016 dibekali dengan dapur simpan memory internal 16 gigabyte. Ruang simpan yang digunakan untuk system sebesar 4 giga, jadi Anda tetap akan mendapat available memory sebesar 12 gigabyte. Jika masih kurang, Samsung menyediakan slot eksternal memory up to 64 gigabyte, lumayan bagus bukan?

4. Dual sim capability with newest network
Ya, dibanding dengan versi sebelumnya, Samsung Galaxy A3 edisi 2016 didukung dengan fitur jaringan 4G LTE. Dengan jaringan terbaru ini, Anda bisa mencicipi kenyamanan loading di dunia maya dengan lebih cepat dan mudah. Berbeda dengan beberapa seri smartphone Samsung yang masih didesain single sim, smartphone terbaru ini juga didukung dengan kemampuan baca dual sim, meskipun keduanya mesti dipotong dahulu dalam bentuk nano simcard. 

5. Spesifikasi kamera bisa diandalkan
Dibagian belakang, Samsung Galaxy A3 (2016) dibekali dengan kamera berkemampuan 13 megapixel. Nah, ternyata dibagian depan kamera depan untuk selfi ria pula cukup mumpuni dengan kualitas 5 megapixel. Untuk ukuran kamera dari Samsung, 13 megapixel bisa menghasilkan gambar yang cukup jernih, apalagi didukung oleh autofocus LED Flash. Smartphone berusia muda ini juga mampu merekam video dengan kualitas full HD 1080p@30fps, Anda bisa puas merekam segala momen dalam rekaman yang jernih. 

6. OS dan kecepatan RAM
Jika dinilai dari spesifikasi OS dan Ram, keuntungan yang Anda dapatkan untuk menebus harga Samsung Galaxy A3 (2016) akan sepadan. Dalam amunisinya disematkan OS Lollipop android sementara Anda akan menikmati pula nyamannya RAM 1.5 gigabyte. Smartphone besutan menengah ke atas sekelas Samsung A3 seharusnya memang menyajikan sistem operasi anti lelet yang memanjakan penggunanya.  

7. Kapasitas baterai standar
Sayang memang, dengan beberapa aspek spesifikasi Samsung Galaxy A3 yang menjanjikan, ternyata smartphone ini hanya dibekali baterai berkapasitas 2300 mAh. Tentu saja Anda tidak bisa menuntut forsir kerja yang terlalu lama, karena daya baterai bisa cepat habis. 


Kekurangan dan Kelebihan Samsung Galaxy A3 (2016)

Daya tarik utama smartphone terbaru besutan Samsung untuk bidikan kelas menengah ini tak lain tentu desain outlook premium yang dimilikinya. Layar lega 4.7 inchi dengan HD resolution tampak cantik disandingkan bersama frame metal berbezel tipis. Anda akan terlihat elegan menggandeng gadget satu ini, apalagi kamera beresolusi 13 megapixel bisa menaikkan prestige saat ingin jeprat-jepret. Kekurangan terbesar harga Samsung Galaxy A3 edisi 2016 adalah daya simpan baterainya yang masih tergolong pelit. Baterai berkapasitas 2300 mAh bisa dibilang tidak bisa menemani Anda online seharian. Jadi jangan lupa sediakan powerbank untuk menemani gadget ini.


Harga Samsung Galaxy A3 (2016) Terbaru

Dibalik kekurangan dan kelebihannya smartphone Samsung Galaxy A3 (2016) tetap recommended untuk dimiliki. Terlebih, jika Anda sengaja membidik smartphone elegan yang chic disandang dimana saja, Samsung Galaxy A3 terbaru tampaknya memang dibuat sesuai dengan konsep ini. Lalu, berapakah harga yang mesti ditebus untuk membawa pulang smartphone upgrade ini? Harga Samsung Galaxy A3 (2016) hitam premium di pasar online saat ini berkisar antara 3.6 sampai 3.7 jutaan. Harga yang Anda temui bisa jadi akan lebih murah atau lebih mahal tergantung pada lokasi Anda berbelanja. dan selalu update harga ponsel smartphone terbaru hanya di hargaponselandro.blogspot.com yang pasti update terus setiap hari.

Subscribe to receive free email updates: